Lowongan Kerja (Barista) Fat Bubble and Dessert House Cafe

7/24/2016
Fat Bubble and Dessert House Cafe
Lowongan Kerja Barista - Fat Bubble and Dessert House Cafe merupakan cafe yang menyajikan minuman, dessert, dan makanan. Fat Bubble yang terkenal dengan Bubble Tea, Coffee, Dessert Taiwan, Pizza dan Pasta.

Minuman yang disajikan beraneka rasa, minuman favoritnya terdiri dari ;
  • Milk Tea (Taro, Matcha, Hazelnut Choco),
  • Yakult Smoothies (Choco Oreo, Carmel Coffee, Matcha Redbean), dan
  • Coffee.

Dessertnya sudah sangat terkenal karena memiliki bermacam rasa dan pilihan mulai dari Series A - Series I ditambah dengan dessert barunya Fluffy Ice dengan pilihan rasa.

Fat Bubble Dessert House and Cafe sudah ada di beberapa tempat di Jakarta, Tanggerang, Depok, Jambi dan Bogor (Coming Soon).


DESKRIPSI PEKERJAAN BARISTA


  • Memberikan pelayanan yang baik kepada seluruh tamu.
  • Mengerti dan memahami tentang produk yang ditawarkan, khususnya Bubble Tea, Coffee dan Dessert.
  • Merawat dan memelihara segala peralatan dan perlengkapan Bar dengan baik dan benar.
  • Bertanggung Jawab dan Displin dalam kerja.


KUALIFIKASI BARISTA


  • Min. Pendidikan SMU/Sederajat (Diutamakan D3 Hotel).
  • Memiliki pengalaman 1-2 tahun di bidangnya (Barista bisa membuat Coffee dan Late art).
  • Berpenampilan berish dan rapih.
  • Berkepribadian yang baik, sopan, dan ramah.
  • Mampu bekerja dalam individu dan team work yang baik.
  • Bersedia kerja shift dan penempatan JABODETABEK (Diutamakan domisili Bogor).


GAJI


Gaji/salary berkisar :
Rp. 2.000.000 - Rp. 3.000.000


WALK IN INTERVIEW


Fat Bubble Tebet. Selasa - Jum'at Jam 10.00 - 14.00 WIB
Jl. Tebet Timur Dalam 2 No. 47 C Tebet - Jaksel
Telp. 021-83797823 / 083811624613


LOKASI KERJA


Jl. Tebet Timur Dalam II No.47C Tebet - Jakarta Selatan

Alamat Fat Bubble and Dessert House Cafe

Lihat di Google Maps

GAMBARAN PERUSAHAAN


Waktu Proses Lamaran
Lebih dari 2 minggu

Industri
Makanan & Minuman/Katering/Restoran

Situs
http://fatbubble.co.id/

Nomor Telepon
021 837 97823

Ukuran Perusahaan
51 - 200 pekerja

Waktu Bekerja
Jam bekerja yang panjang

Gaya Berpakaian
Uniform (Seragam)

Tunjangan
  • Kesehatan

Bahasa yang Digunakan
Bahasa Indonesia

LOKER DITUTUP PADA TANGGAL 15 AGUSTUS 2016
Previous
Next Post »

Dapatkan tutorial terbaru dari Instaloker?

Subscribe!